Data Visualization
Temukan cerita menarik dari data Anda melalui visualisasi yang interaktif dan mudah dipahami. Layanan data visualization juga akan memberikan Anda insights berharga untuk mengoptimalkan pengambilan keputusan strategis.
Jenis-Jenis Grafik
Kami menyadari tiap instansi dan perusahaan memiliki kebutuhan yang berbeda. Untuk itu, Widya Analytic menyajikan dashboard sebagai hasil analisis data ke dalam 11 pilihan bentuk visual yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan Anda.